Post

Talud Longsor RT 04 RW 01 KEL. CANDI KEC. CANDISARI

17 November 2022

Talud Longsor RT 04 RW 01 KEL. CANDI KEC. CANDISARI

Saat hujan deras menggerus tanah dan tanah mengalami penurunan sehingga terjadi tanah longsor di talud jalan depan rumah pak heri , yang beralamat di Rt 4 rw 1 Kelurahan Candi Kecamatan Candisari dan di malam hari sekitar pukul 22.10 terjadi Longsor susulan pada hari Selasa 15 November 2022. 

Data Terdampak Longsor :
RT 04 RW 01 KEL. CANDI KEC. CANDISARI DIBAGI 2 ATAS DAN BAWAH
ATAS 7 RUMAH 9 KK 24 JIWA
1. ASTONO 4 JIWA 1 SMP 1 TK
2. UDARTO 3KK 9 JIWA LANSIA 1
3. HERI WIDAYANTO 2 JIWA 1 SMP
4. HENI WIJAYANTI 3 JIWA
5. ISA HANANTO 1 JIWA ODGJ
6. PANJI SETIAWAN 3 JIWA 1 SD
7. JOKO WIYONO 2 JIWA

BAWAH 3 RUMAH 1 KOSONG , 3 KK 8 JIWA
1. PAK NGATIJO 3 JIWA
2. PAK IVAN 3 JIWA 1 BAYI
3. PAK MUKHTAR 2 JIWA

DEWASA : 21 JIWA
LANSIA : 1 JIWA
BALITA : 3 JIWA
REMAJA : 6 JIWA
BERKEBUTUHAN KHUSUS: 1 JIWA

 

Kebutuhan Mendesak :
1. Pemasangan Terpal guna penutupan areal yang terdampak karena kondisi Hujan
2. Bantuan permakanan dan air minum.
- DU mandiri ada di Balai Kelurahan Candi
- Kerja Bhakti Pemasangan Trucuk dan Pembersihan

 

Tindakan yang Dilakukan :
1. Mendatangi lokasi kejadian.
2. Koordinasi dengan intansi terkait.
3. Melakukan Assesment/Dokumentasi.
4. Membuat Laporan.
5. Memberikan bantuan Kedaruratan.

 



Tags:

Komentar (0)

Tinggalkan Komentar